Text
Dasar-dasar bimbingan dan konseling : konsep dan teori
Bimbingan dan konseling adalah upaya memberikan pelayanan bantuan kepada anak agar mampu mandiri dan berkembang secara optimal. Tujuan bimbingan dan konseling adalah agar anak dapat memilih, mempersiapkan diri, memegang tanggungjawab, dan mendapatkan hal yang berharga dari keputusan yang diambilnya.. Buku ini selain memaparkan berbagai konsep dasar dan teorinbimbingan konseling, juga memuat informasi dan penjelasan yang cukup sistematis tentang aplikasi atau penerapan bimbingan konseling dalam berbagai konteks, seperti kontek sosial, konteks situasi dan tempat, konteks budauya, dan sebagainya.
No other version available