Search Result

Text

Keterampilan berbicara


Buku Keterampilan Berbicara ini adalah buku kedua dari seri keterampilan berbahasa Keterampilan berbahasa dimulai dari keterampilan menyimak bemudian keterampilan berbicara, keterampilan membaca, dan terakhir neterampilan menulis. Ada teori yang mengatakan kalau anak sudah bisa mendengarkan, menyimak sejak dalam kandungan. Setelah ia lahir, maka anak tersebut diajarkan berbicara. Pintar berbicara, maka ia pun akan diajarkan membaca. Keterampilan menulis diajarkan setelah anak bisa menyimak, berbicara, dan membaca; karena keterampilan menulis adalah akumulasi dari ketiga keterampilan sebelumnya.


Availability
#
Perpustakaan Kemendikbud (800) LEN 808.51 SUS
000150086
Available
#
Perpustakaan Kemendikbud (800) LEN 808.51 SUS
000150085
Available
Detail Information
Series Title
-
Call Number
LEN 808.51 SUS
Publisher
Depok : PT Rajagrafindo Persada.,
Collation
xvi, 242 p,: ill,: 23 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786232312425
Classification
808.51
Content Type
text
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
Other version/related

No other version available

File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment