Search Result

Text

Prinsip-prinsip kritik sastra


Buku ini memaparkan prinsip-prinsip kritik sastra, yaitu pokok-pokok teori kritik sastra dan penerapannya. Di dalam prinsip-prinsip kritik sastra ini dibicarakan hal-hal yang bersangkut-paut dengan teori kritik dan penerapannya.


Continue Shopping
Prinsip-Prinsip Kritik Sastra
Budaya
Share this :

Penulis: Rachmat Djoko Pradopo

ISBN: 978-623-359-082-2

Dilihat: 17229 kali

Stock: 50

Ditambahkan: 01 March 2022

Buku ini memaparkan prinsip-prinsip kritik sastra, yaitu pokok-pokok teori kritik sastra dan penerapannya. Di dalam prinsip-prinsip kritik sastra ini dibicarakan hal-hal yang bersangkut-paut dengan teori kritik dan penerapannya.

Rp66.000,00
Rp88.000,00
1
SINOPSIS
DETAILS
Jika diamati dari berbagai sudut pandang, kritik sastra tidak hanya terdiri dari satu bentuk atau jenis saja, melainkan ada berbagai macam. Buku ini mencoba memberikan penjelasan mengenai kritik sastra yang berupa pokok-pokok teori kritik sastra dan penerapannya. Kedudukan kritik sastra di antara studi sastra yang lain juga turut dipaparkan, antara lain mengenai pengaruh kritik sastra terhadap sejarah sastra itu sendiri, juga guna kritik sastra bagi perkembangan kesusastraan dan masyarakat. Di samping itu, juga uraian mengenai aspek-aspek kritik sastra seperti analisis, penafsiran, penilaian sastra, teori analisis, dan penerapannya.

Meskipun begitu, buku ini tidak hanya berkutat di bidang teori saja. Contoh-contoh penerapannya, baik contoh analisis karya sastra maupun penilaian karya sastra juga dilampirkan. Lebih khusus lagi, didalamnya dikemukakan teori kritik dalam kesusastraan Indonesia modern dan pelaksanaannya. Untuk melengkapi teori dan metode kritik itu, disertakan beberapa contoh kritik sastra Indonesia modern oleh beberapa kritikus Indonesia modern.


Availability
#
Perpustakaan Kemendikbud LEN 899.22109 PRA
000156193
Available
#
Perpustakaan Kemendikbud LEN 899.22109 PRA
000156192
Available
Detail Information
Series Title
-
Call Number
LEN 899.22109 PRA
Publisher
Yogyakarta : Gadjah Mada University Press.,
Collation
vii, 246p. : ill., 23 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786233590822
Classification
899.22109
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
Other version/related

No other version available

File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment