Search Result

Text

Keumalahayati: laksamana perempuan pertama


Kisah ini merupakan kisah tentang perjuangan perempuan Nusantara dalam mempertahankan kedaulatan bangsanya. Kisah tentang keberanian perempuan intelektual yang bukan hanya berlaga di medan perang, tetapi juga sebagai diplomat dalam berbagai hubungan internasional.
Kisah pengakuan terhadap kesetaraan kesempatan antara laki-laki dan perempuan serta toleransi tinggi yang sudah ada dalam budaya bangsa Indonesia sejak dulu kala. Kisah yang merupakan sebuah fakta sejarah di mana Pancasila melalui Soetasoma merupakan konsepsi yang sudah ada di dalam akar budaya bangsa Indonesia. Kisah seorang perempuan yang kelak berhasil mendidik sebuah generasi dengan berbagai pengorbanannya dalam mengantarkan bangsa mencapai puncak kejayaannya


Availability
#
Perpustakaan Kemendikbud (900) LEN 959.8 ZALB2
000137841
Available but not for loan - Missing
#
Perpustakaan Kemendikbud (900) LEN 959.8 ZALB2
000137879
Available but not for loan - Missing
Detail Information
Series Title
-
Call Number
LR 959.8 ZALB2
Publisher
Jakarta : KPG (Kepustakaan Populer Gramedia).,
Collation
40 p. : ill. ; 16,2 cm x 25 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
591801519
Classification
959.8
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
Other version/related

No other version available

File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment