Text
Cara Indonesia menangani pandemi COVID-19 dan dampaknya terhadap perekonomian
Buku Seri Analisis Kebijakan Sektor Keuangan: Cara Indonesia Menangani Pandemi Covid-19 dan Dampaknya terhadap Pere konomian ini secara akurat menyajikan dinamika dalam sinergi peru musan dan implementasi kebijakan yang ditempuh oleh pemerintah bersama dengan otoritas moneter dan sektor keuangan sekaligus mem berikan berbagai rekomendasi kebijakan ke depan. Luasnya cakupan tema yang dibahas dalam buku ini, dari UMKM hingga perspektif global dalam penanganan Covid-19, menggambarkan kuatnya dampak Covid-19 tidak hanya terhadap Indonesia, tetapi juga secara global.
No other version available