Search Result

Text

Pendidikan dan kebudayaan dalam Jendela 2016-2019


Buku ini mengompilasi rubrik Fokus yang berisi penjelasan tentang kebijakan dan program Kementerian selama 2016 hingga 2019. Sepanjang empat tahun perjalanan majalah JENDELA, ada sebanyak 40 edisi yang diterbitkan. Dalam buku ini, sebanyak 40 edisi rubrik Fokus yang disajikan dan dikelompokkan berdasarkan tema program dan kebijakan. Pengelompokkan ini dimaksudkan agar pembaca dapat membaca secara runut perkembangan program dan kebijakan tersebut. Buku ini terbagi dalam 10 bab, yaitu Program Indonesia Pintar, Vokasi, Pendidikan Karakter, Guru, Literasi, Penerimaan Peserta Didik Baru, Ujian Nasional, Pemajuan Kebudayaan, Kurikulum, dan Tata Kelola Pendidikan dan Kebudayaan. Pengategorian bab dilakukan untuk memudahkan pembaca memilih topik yang diinginkan.


Availability
#
Perpustakaan Kemendikbud LR 906 PEN
000139930
Available but not for loan - No Loan
#
Perpustakaan Kemendikbud LR 906 PEN
000139931
Available but not for loan - No Loan
Detail Information
Series Title
-
Call Number
LR 906 PEN
Publisher
Jakarta : Biro Komunikasi dan Layanan Masyarakat.,
Collation
xiv, 716 p.: ill.; 30 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786028087087
Classification
906
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
Other version/related

No other version available

File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment