Buku ini mengupas mengenai bagaimana mengungkap daya saing destinasi pariwisata menggunakan perspektif strategis. Budaya sebagai salah satu unsur pembentuk daya saing destinasi merupakan aspek yang di...
Profil ini dibuat dalam usaha menginformasikan kepada masyarakat tentang keberadaan PPPPTK Seni dan Budaya, Visi, Misi, Program Pokok, Produk dan Jasa, Lingkungan serta berbagai fasilitas yang dimilik...
Penerbitan hasil simposium ini dimaksudkan untuk dapat berfungsi dalam rangka proses sosialisasi, untuk dapat memfungsikan suatu upaya pemantapa proses input-output konseptual sehingga pada gilirannya...
Buku ini disusun lengkap terkait ilmu lanskap dan ekologi pantai, pengelolaan ekosistem pantai dan pengelolaan ekowisata. Buku ini mengenalkan berbagai ekologi lanskap, ekologi pantai serta bagaimana ...
Owa (Hylobatesalbibarbis) adalah sejenis keraarboreal yang terbatas(endemik) di pedalaman Kalimantan Indonesia terutama di daerah bagian barat daya pulau di antara aliran sungai Kapuas (Kalbar) danBar...
...
Jagung, komoditas pangan terpenting kedua setelah beras, akan terus tumbuh permintaannya sebagai komoditas pangan dan pakan dari tahun ke tahun. Buku ini berisi panduan lengkap budidaya jagung berdasa...
Keamanan pangan adalah masalah global. Oleh karena itu, penelitian apa pun untuk mengendalikan kontaminasi makanan terutama dari jamur dan mikotoksin sangatlah penting. Meskipun telah dilakukan beber...
Memuat rencana pelaksanaan Reformasi Birokasi Kementerian Pendidikan Nasional. Buku ini menjabarkan tentang langkah-langkah yang akan dilakukan untuk mencapai Reformasi Birokrasi di Kementerian Pendid...
Persaingan merupakan suatu keniscayaan dalam bisnis. Pelaku usaha tidak mungkin terhindar dari pesaing yang dapat menganggu dan mengakuisisi pangsa pasar yang dimiliki. Salah satu upaya yang dapat dil...
Buku Statistik Kebudayaan 2023 menilik dari data yang disajikan dalam buku ini meliputi data warisan budaya, warisan budayatakbenda, program kerja, sumber daya manusia, dan film....
Kumpulan cerita khas Indonesia dan saduran yang dikemas dan ditata dengan sangat baik. Menarik untuk membacanya. Cerita diselingi dengan pantun karya penyair Indonesia dan saduran. Ilustrasi yang dita...
...
...
Kewirausahaan merupakan proses mengidentifikasi, memperluas dan mewujudkan visi menjadi realita. Visi yang dimaksud meliputi inovasi, kesempatan dan cara menjalankan usaha yang lebih baik. Wirausahawa...
Transportasi perkotaan yang berkelanjutan adalah transportasi yang melayani visi bersama pembangunan ekonomi dan sosial wilayah perkotaan. Secara praktis, transportasi perkotaan yang berkelanjutan ber...
Daftar Isi : 1. Nilai-Nilai Dalam Pendidikan Matematika 2. Pembangunan Sumber Daya Alam Dalam Konsep Pembangunan Berkelanjutan 3. Peranan Anggaran Sebagai Alat Perencanaan Dan Pengawasan 4. Pembel...
Lingua Humaniora vol.8, Desember 2014 1. Penerapan mind maps und sticthworter dalam meningkatkan keterampilan men ulis wacana bahasa jerman di SMA NEGERI 4 Bantimurung-Maros 2. Influence of contex...
Drainase perkotaan menjadi masalah yang sering terjadi saat ini, adanya buku ini diharapkan menjadi acuan pada saat menerapkan prinsip dasar perencanaan drainase pada permasalahan Pengembangan dan Pen...
Udang Vaname (litopenaeus vannamei) merupakan salah satu sumber daya hayati laut yang cukup banyak dimanfaatkan oleh masyarakat di kawasan pesisir sebagai salah satu bahan pangan untuk memenuhi kebutu...
Perusahaan berlomba-lomba melakukan kegiatan pemasaran untuk produk yang dihasilkannya dalam rangka memunculkan kesadaran konsumen akan merek, memperkuat ekuitas merek, serta meningkatkan penjualan se...
Biologi molekuler merupakan cabang ilmu biologi yang mengkaji organisme hidup pada taraf molekul atau molekuler dengan menggunakan teknologi asam nukleat baik DNA maupun RNA. Perkembangan ilmu pengeta...
Perkembangan teknologi yang pesat merupakan tantangan bagi organisasi, baik organisasi sektor publik maupun sektor bisnis. Perkembangan teknologi berdampak pula pada pekerjaan bidang administrasi perk...
...
...
Buku ini merupakan buku pendidikan agama Budhha kelas VIII SMP berdasarkan kurikulum 2013...
Daftar Isi: 1. Strategi Terintegrasi untuk Pengelolaan Kawasan Cagar Budaya di Kota Surakarta 2. Keterlibatan Komunitas Penggiat Budaya dalam Mengkomunikasikan Nilai Srawung Berdasarkan Relief Candi...
Daftar Isi 1. Kajian Asal-Usul, Perkembangan, dan Bentuk Penyajian Kesenian Drumblek di Kota Salatiga. 2. Pengembangan Desa Wisata Adat dengan Pendekatan Village Driven Development (VDD) di Desa ...
Daftar Isi Daya tahan Baitul Mal Wal Tamwil dalam arus revolusi industri 4.0 Eja Armaz Hardi Analisa dan pengaruh metode hubungan industrial terhadap penyelesaian perselisihan di serikat peker...
Daftar Isi: 1. Implementasi Traveller Game Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Keterampilan Sosial Siswa 2. Penerapan Metode Missouri Mathematics Project (MMP) Untuk Persamaan dan Perti...