Buku dengan tema optimalisasi pemanfaatan dana desa untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat pedesaan mencakup dua bagian, yaitu: (1) inklusivitas dan optimalisasi pemanfaatan dana desa; dan (2) ins...
Buku ini merupakan hasil kolaborasi peneliti hukum sebagai tindak lanjut dari penelitian tahun 2020 berjudul Politik Hukum Perampasan Aset Tindak Pidana. Penulis buku ini merupakan bagian Tim Peneliti...
...
Bibliografi: halaman 107-112 ; Bangsa Indonesia yang telah memasuki lebih dari dua dasawarsa reformasi setelah tahun 1998, tampaknya komitmen dan pendekatan operasional dalam menjalankan Pancasila seb...
Buku "Pelindungan Kepentingan Nasional dalam Perdagangan Internasional" mengupas perdagangan internasional yang merupakan salah satu cara yang diperlukan suatu negara untuk mencapai tujuan pembangunan...
...
Pelemahan ekonomi global dan pandemi Covid-19 mempengaruhi realisasi penerimaan pajak dalam dua tahun terakhir. Menurunnya skala produksi dan perdagangan, perubahan pola konsumsi, munculnya shadow eco...
Logistik dapat menentukan maju mundurnya perekonomian suatu negara. Negara yang memiliki indikator kinerja logistik yang tinggi, kecenderungannya memiliki pertumbuhan ekonomi dan kualitas pembangunan ...
Lalu Lintas dan Angkutan Jalan memiliki peran strategis dalam mendukung pembangunan dan integrasi nasional sebagai bagian dari upaya memajukan kesejahteraan umum. Sebagai bagian dari sistem transporta...
Buku bunga rampai ini menyoroti dimensi kekayaan negara dan barang milik negara sebagai sebuah kegiatan yang belum di kelola secara maksimal, sehingga kemanfaatannya tidak dapat dimaksimalkan secara u...
Kenalkan keluarga kelinci, empat kelinci mainan mungil yang tinggal di dalam rumah cangkir. Mereka milik seorang gadis bernama Stevie dan ia suka bermain bersama mereka.Tapi, tebak! kelinci mainan ini...
Buku pertama dari tiga buku Menuju Indonesia 2045 ini adalah Basil kajian Lemannas yang berfokus pada aspek SDM dan teknologi untuk merealisasikan visi seabad Indonesia merdeka. Untuk menjadi negara m...
...
...
...
Petanque merupakan olahraga yang berasal dari negara Perancis. Olahraga ini menggunakan bola besi yang dilemparkan sedekat mungkin dengan bola yang lebih kecil....
Tiga kambing yang lapar memutuskan untuk memakan rumput yang dan segar milik tetangga mereka. Namun, tetangga mereka marah dan mengusir ketiga kambing itu. Ikuti perjalanan ketiga kambing lucu ini hin...
Buku ini bertujuan untuk mengenal lebih dekat dengan Ki Hajar Dewantara dan W.R. Soepratman. Dalam buku ini diaparkan secara singkat sikap, perilaku dan tindakan kedua pahlawan tersebut yang perlu dic...
...
Negara Jerman memiliki sistem pendidikan kejuruan yang dinamakan duale Ausbildung atau dikalangan internasional disebut sebagai dual system. Pendidikan kejuruan memberikan kualifikasi tambahan bagi ka...
Buku ini merupakan bagian dari hasil penelitian para pakar di bidangnya tentang global village, yang mendiskusikan transformasi sosial dan budaya di tengah arus globalisasi, khususnya berkaca pada pen...
Bimbingan & Konseling Berbasis Evaluasi Dan Supervisi Buku ini hadir sebagai pedoman bagi para guru bimbingan konseling guna mengubah sifat dan kebiasaan siswa agar jadi siswa berprestasi dan berkepri...
Buku Joko Widodo ini membahas analisis kebijakan publik secara kritis, gamblang, dan mudah dipahami karena dalam menganalisis setiap tahapan proses kebijakan publik tidak sekedar disuguhkan teori dan ...
Personal Branding for All Jangan pernah bermimpi meraih sukses jika Anda tidak memiliki personal branding yang kuat dan positif! Burung yang sama hinggap di dahan yang sama. Apa pun pilihan h...
Transformasi digital sudah kian berkembang pesat dengan berbagai manfaat dan akibat buruknya. Sebagai dampak negatif, telah terjadi ketimpangan dalam hubungan antara media massa di Indonesia dan platf...
"Pendirian Batavia sebagai markas besar Vereenigde Oostindische Compagnie (VOC) di Asia pada 30 Mei 1619 turut memengaruhi wilayah di sekitarnya. Ketika Batavia berkembang menjadi salah satu pusat per...
Dalam manajemen sudah menjadi suatu keharusan untuk menjadikan penjaminan mutu sebagai tonggak (milestone) dari suatu pengembangan. Pernyataan tersebut benar, apabila pengembangan merupakan perubahan ...
Buku berjudul "Pijar & Wangi: Jajanan Sehat" ini ditulis dengan tujuan untuk mengenalkan jajanan sehat Nusantara kepada para pelajar dengan harapan menumbuhkan kecintaan pada kuliner Nusantara yang be...
Suatu tulisan tentang apa itu Public Performance di dunia musik yang selama ini seringkali disalahartikan sebagai performing, padahal konvensi internasional tidak menyebutnya demikian, termasuk pula k...
...