Booklet ini mendeskripsikan struktur Barong Landung di serta menganalisis fungsi dan upaya pelestarian yang dilakukan oleh masyarakat pendukungnya maupun oleh pemerintah....
Buku ini menggambarkan tradisi perkawinan adat di Sumatera Barat yang masih dipertahankan hingga sekarang. Tradisi perkawinan yang unik dan terkenal tersebut dikenal dengan uang hilang dan uang jemput...
Booklet bagian II (kedua) ini memuat tentang Warisan Budaya Takbenda (WBTB) Provinsi Sumatera Barat yang telah ditetapkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2015-2018 yakni Ulu Ambek, Ra...
Buku ini merupakan buku seri bacaan pendamping bahan ajar untuk siswa BIPA tingkat mahir yang berisi tentang pengenalan budaya Jawa Tengah, baik itu tentang wisata, kuliner, adat istiadat, alam, maupu...
Booklet ini berisi penjelasan mengenai sampan boleang pesisia yang dibuat langsung oleh masyarakat pesisir Sumatera Barat dengan seni yang unik berbeda dengan daerah lain....
Kisah Panji merupakan sebuah kumpulan kisah berasal dari Jawa Timur periode klasik, tepatnya dari masa Kerajaan Kadiri yang kemudian populer pada masa Majapahit. Menurut Poerbatjaraka, kisah Panji yan...
...
...
...
Buku yang berjudul "Mereka Mengagumi Budaya Indonesia: Rekaman Pengalaman Diplomasi Lunak Indonesia di Bumi Para Nabi Tahun 2016-2020" ini penting. la merupakan kumpulan pengalaman dan perjalanan misi...
Buku ini dimaksudkan untuk menelusuri dan mengungkap budaya manusia masa lalu yang melakukan kegiatan sehari-harinya di lahan basah. Buku ini terdiri dari sembilan artikel yang ditulis oleh peneliti d...
...
Buku ini meupakan hasil dari pameran “Lini Transisi” yang mencoba untuk mengumpulkan tanda-tanda penting —mulai dari karya-karya dengan kecenderungan kontekstual, abstrak, serta kecenderungan ...
...
Di sebuah negeri yang sedang dilanda ketakutan karena raja yang lalim, menetaslah seekor naga dari dalam telur ayam.. Naga kecil itu beranama Joko Linglung...
Buku ini adalah buku volume tunggal terlengkap tentang kekayaan seni Indonesia yang luar biasa yang disimpan di Museum Nasional — salah satu koleksi artefak tak ternilai yang paling luas di Asia Ten...
Dieng yang terletak di antara dua kabupaten, yaitu Kabupaten Wonosobo dan Kabupaten Banjarnegara, memang menyimpan sebuah pesona bagi siapa saja yang berkunjung ke sana. Bukan saja karena keindahan al...
Buku ini merupakan hasil dari "Ars (Seni) Tropika" sebagai perspektif kurasi pameran seni rupa hadir dalam rangka Temu Karya Taman Budaya se-Indonesia, Museum Basoeki Abdullah, dan Galeri Nasional Ind...
Janger banyuwangi salah satu genre eater rakyat di indonesia yang masih mampu bertahan hingga saat ini. janger banyuwangi merupakan kreasi ulang dari seni pertunjukan berbagai etnis. penamaan kesenian...
Buku ini hasil dari pameran "Serambi Seni" yang diselenggarakan pada tanggal 25-30 September 2018 di UPTD Taman Seni dan Budaya Aceh ini menampilkan 36 karya lukisan dan relief yang terdiri dari 30 ka...
Komunitas adat Banakeling di Desa Pekuncen Kecamatan Jatilawang Kabupaten Banyumas merupakan anak putu (cucu) Kyai Banakeling. Mereka sampai saat ini masih melakukan kegiatan sifatnya ritual yang menj...
...
...
...
Kesenian Tradisional Talempong Kayu teyang dinarasikan dalam booklet ini merupakan kesenian yang mempergunakan peralatan musik tradisional yang berbuat dari kayu...
...
Salah satu permainan rakyat yang masih hidup dan dimainkan oleh masyarakat di Minagkabau adalah permainan SIpak Rago...
booklet ini menggambarkan sebuah tradisi budaya dalam sebuah konsep kegotongroyongan masyarakat dalam menyambut datangnya bulan ramdhan yang dilakukan setiap tahunnya. gotongroyong digagasan oleh para...
Alel Sano, I.S. Paran, Lambertus Hibo, Faustina Hasung, Martha Haran, dan Fronika Buaa’ adalah para penutur tradisi lisan dari Kayaan Mendalam yang berjuang melintasi zaman. Dengan talenta yang dimi...
Booklet Lamang Baluo ini diramu dari laporan kegiatan perekaman peristiwa sejarah dan budaya provinsi sumatra barat...